by relawan nusantara | Oct 28, 2025 | Air Bersih, Berita, Blog, Lingkungan
Lombok Timur, 20 Oktober 2025 – Di pesisir selatan Lombok Timur, di mana tanah retak menyapa setiap langkah dan angin kemarau membawa debu ke seluruh penjuru desa, ada140 keluarga yang selama berbulan-bulan berjuang melawan kekeringan. Sumber air bersih nyaris...
by relawan nusantara | Oct 17, 2025 | Air Bersih, Berita, Blog
Minggu, 5 Oktober 2025, Relawan Nusantara mendistribusikan lima tangki air bersih kepada ratusan kepala keluarga di Kampung Tomia. Sejak pukul 08.00 hingga 11.00 WIT, deru kendaraan pengangkut air menjadi suara yang membawa harapan. Bagi mereka, air bersih bukan hal...
by relawan nusantara | Oct 16, 2025 | Air Bersih, Berita, Blog
Di antara panas siang dan jalanan yang berdebu, satu hal yang paling berharga bagi warga Talumolo dan Kayubulan adalah setetes air bersih. Beberapa hari terakhir, dua kelurahan di Kota Gorontalo itu dilanda krisis air bersih akibat putusnya jaringan pipa utama, sumber...
by relawan nusantara | Sep 23, 2025 | Air Bersih, Berita, Blog
Pamekasan, 8 September 2025 – Memasuki awal musim kemarau, Relawan Nusantara (RN) kembali hadir mendampingi masyarakat yang terdampak kekeringan di Kabupaten Pamekasan, Jawa Timur. Berdasarkan laporan Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten...
by relawan nusantara | Aug 8, 2025 | Air Bersih, Artikel, Blog
Madinah – 1400 tahun silam, saat kaum Muslimin baru saja hijrah dari Mekkah, memulai hidup baru di tengah keterbatasan, datang ujian berat berupa krisis air bersih. Di seluruh penjuru Madinah, hanya ada satu sumur yang masih mengalir, yakni Sumur Raumah milik...
by relawan | Jul 11, 2025 | Air Bersih, Berita, Blog
Upaya Nyata Relawan Nusantara Hadirkan Akses Air Bersih di Daerah Terpencil Pulau Syahrir, Banda – Maluku Tengah menjadi saksi nyata aksi kemanusiaan yang dilakukan oleh Relawan Nusantara. Dalam rangka meluaskan manfaat hingga pelosok negeri, tim relawan menyalurkan...